Thursday, January 26, 2017

Material Gardu Listrik Tiang Besi

Anda membutuhkan material  pembangunan Gardu 2 Tiang atau 1 tiang?.
CONTOH FOTO GARDU DISTRIBUSI 2 TIANG

CONTOH GARDU DISTRIBUSI 1 TIANG

Nama Material :
Tiang Besi / Tiang Beton
Cross Arm
Cut Out Arrester plus fuse link
CUT OUT POLYMER
Pemilihan Fuse Link:

Performa dan karakteristik proteksi dan pemutusan arus dari sebuah fuse cut out sangat tergantung dengan performa dan karakteristik dari fuse link yang terpasang dalam fuse cut out. Kami menggunakan fuse link unit buatan BUSSMAN/ COPPER USA yang telah teruji mutu dan stabilitas karakternya.
  • Bagi Trafo distribusi dengan daya pengenal 160kV atau kurang, maka pilihlah  fuse link dengan arus nominal sama dengan 2 sampai 2,5 kali dari Line Current Nominal Trafo.
  • Bagi trafo distribusi dengan daya pengenal dias 160 kV, maka pilihlah  fuse link dengan arus nominal sama dengan 1,5 sampai 2 kali dari Line Current Nominal Trafo.
ARRESTER

Sumber : Powerindo Prima Perkasa
Travo distribusi
LV Board
Kabel inlet / Outlet (NYY )
Yzerwerk dudukan travo 2 tiang / 1 tiang
Isolator Tumpu / Tarik
Tanda kilat besar / kecil
Skun AL CU / Skun AL / Skun CU / Skun TW
Penghalang Panjat
CCO 70 mm / CCO 150 mm
Join Slave AL CU / Join Slave AL



1 comment:

  1. ijin pak dalam jaringan kabel 3 phasa terdapat tiga kabel,yang jadi pertanya saya adalah kabel netral yg masuk pada konsumen kita ambil dari mana mohon penjelasanya pak

    ReplyDelete